

Fitting shaft dan head untuk menuju swing yang sempurna
Kami melayani service stik golf dan custom. Dengan teknologi yang mutakhir dan di dukung oleh bahan2 yang ramah lingkungan dan tidak toxic . Kami menggunakan mineral spirit yang tidak toxic dan tidak berbau untuk pemasangan grip sehingga tidak membahayakan golfer
Services that available for you


Grip Changing
Kami mengganti grip dengan mineral spirit yang tidak toxic dan tidak berbau dan tentu saja tidak merusak komposisi rubber pada grip


Reshaft
Pemasangan dimulai dengan persiapan pengukuran dan pemotongan shaft lalu dilem . Pemotongan shaft kami menggunakan alat potong dari golf mechanic yang menghasilkan potongan yang presisi. Berikutnya akan digunakan lem khusus untuk stik golf yang mempunyai daya rekat khusus yang mempunyai kekuatan ekstra


Club Fitting
Club fitting merupakan service untuk mencarikan shaft yang paling tepat dengan swing speed dan karakter anda